Sabtu, 09 Oktober 2010

MENJAGA KESEHATAN

Daya tahan tubuh diukur dari bagaimana tubuh kuat menahan beban berat. bukan hanya beban berat saja tetapi fisik tubuh dan pola makan yang teratur. Tubuh dapat menahan dan menahan dan menyangkal berbagai macam penyakit dan virus yang akan meyerang.
Penyakit yang menyerang pada jaman sekarang ini adalah penyakit HIV/AIDS, dan memakai atau menggunakan obat-obatan terlarang. Meski telah banyak penyuluhan dimana-mana, salah satunya disekolah-sekolah, tetap saja penyakit tersebut merajalela dijaman ini.
Apakah mereka tahu akibatnya mencoba barang-barang seperti itu?.
dengan mencoba barang seperti itu, pengguna akan merasakan ketagihan dan terus-menerus menggunakannya. sebut saja salah satunya , akibat dari jarum suntik yang bergantian dapat menyebabkan atau tertularnya virus HIV/AIDS. jika sudah tertular maka akan sulit untuk menyembuhkannya.
20% dari 100% orang yang terkena HIV/AIDS dapat sembuh denagan pemulihan yang amat sulit dan menguras banyak waktu, sisanya hanya menunggu kematian saja.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar